9 in 1. With our knowledge, we break the horizon!

Facebook
RSS

Efek Samping Psikotropika

-
Gilang

Efek samping obat psikotripika bermacam-macam, antara lain terjadinya hipotesis ortostatik yakni tekanan darah menurun ketika seseorang dalam posisi berdiri. ada juga efek samping yang berupa gejala neorologik, seperti gemetar, gejala penyakit parkinson, gangguan pengendalian gerakan antara lain : pada gerakan mata, lidah (sering keluar tidak terkendali), sukar menelan.

Efek samping lainnya adalah gangguan autinimik, fegetatif atau horomonal, seperti mengantuk, lelah, mulut kering, detak jantung menjadi cepat, sukar buang air krcil dan buang air besar, gangguan menstruasi, perasaan mabuk, penurunan potensi seks, ada juga gangguan berupa psikiatrik, misalnya menjadi hipomanik (gembira berlebihan), atau terlihatnya sindroma otak organik akut.

Leave a Reply

    Category List

    Follow it!

    Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

    Histats Counter

    Stats it!